Selamat Datang di Website Resmi

SMK TEXMACO SEMARANG





Blog 07 Januari 2016 / Kustin Ayuwuragil Desmuflihah

Inilah Galaksi Paling Kesepian di Seluruh Semesta

CALIFORNIA - Dari Galaksi Bimasakti, ada ratusan galaksi yang terlihat bahkan dengan teleskop kecil. Namun dari galaksi ini, tak ada sama sekali.

Sejuta tahun lalu, Einstein muncul dengan teori relativitas yang menggantikan konsep Newton tentang antariksa dan waktu yang absolut dengan fabrik dinamis. Namun kini, penduduk Bumi meyakini perhitungan teoris Alexander Friedmann, Willem de Sitter dan Georges Lemaître yang bekerja dengan teleskop Edwin Hubble.

Dengan pengetahuan terbaru, peneliti telah menemukan galaksi yang paling kesepian di titik MCG+01–02–015. Dari sana, tak ada galaksi lain yang bisa terlihat. Jaraknya sekitar ribuan juta tahun cahaya dari seluruh arah.

Galaksi tersebut sebenarnya lebih besar dan terang dibanding Bimasakti. Ia memiliki triliunan bintang, mungkin 5-10 kali lebih banyak jumlah dibanding Bimasakti.

Galaksi tersebut terbentuk dari gas dan tak tersentuh. Sejak pengamatan di tahun 1920-an, galaksi ini belum terlihat. Penemuan ini menunjukkan bahwa alam semesta masih berkembang dan semakin luas.

Bagikan ke sosial media :